Dikarenakan sayuran dan buah-buahan adalah sumber dari mineral dan
vitamin, jadi alangkah baiknya buah dan sayuran dikonsumsi lebih banyak saat
sahur dan berbuka. “Buah dan syurpun mengandung banyak serat. Kekurangan asupan
serat saat berpuasa maka akan berdampat sulit untuk buang air besar. Jadi
selain mengkonsumsi karbohidrat buah dan sayuran juga di perlukan bagi tubuh”
kata Dr. Masrul Lubis, SpPD-KGEH, sebagai konsultan pencernaan dan hati/ Ahli
penyakit dalam.
Meminun
air lebih dari tiga gelaspun sangat di anjurkan saat sahur, karena akan
mencegah dehidrasi saat menjalankan aibada puasa.
Karbohidrat yang dikonsumsi sasat sahur dapat bekerja memenuhi kebutuhan
kalori hingga 10 jam saja. Sedangkan 4 jam lagi akan di ambil daei cadangan dalam
bentuk lemak dan protein yang di konsumsi pada saat sahur.
Dalam
menjalankan ibadah puasa, tentulah akan mendapatkan pahala bagi yang
menjalankannya dengan benar dan iklas melkukannya. Tetapi di samping itu puasa
juga akan memberikan manfaat yang banyak bagi tubuh. Tidak hanya memberikan
manfaat akan menunurnkan berat badan saja, berpuasa akan meberikan istirahat
selama 14 jam kepada organ pencernaan, sehingga fungsi usus pencernaan akan
semakin baik. Hal ini di karenakan karena terjadi peremajaan atau regenerasi
sel.
Sementara
untuk makanan yang terlalu berminyak dan pedas sebaiknya di hindari atau di
kurangi, karena makanan berminyak dapat menaikkan cairan asam lambung ke
tenggorokan. Apabila terlalu banyak memakan makanan berminyak maka saat
terbangun akan merasakan gatal dan panas di tenggorokan.
Sedangkan
untuk makanan pedas akan memberikan dampak meningkatkan produksi asam lambung
yang berlebih.
Dan untuk
sahur dengan mi instan, tidak akan bisa menjadi penunjang stamina dalam menjalankan
puasa selama sehari penuh. Hal ini dikarenakan, rasa kenyang akibat mi instan
tidak akan bertahan lama, sangat berbeda dengan makanan yang banyak mengandung
karbohidrat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar